Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Daerah  

Catat! 6 September 2022 Mendatang, Sasando Resmi Iringi Tarian NTT di Panggung PBB,  Genewa-Swiss

Lebih jauh JNS menjelaskan bahwa, sebagai penghargaan terhadap NTT, maka PBB akan mengundang putra-putri terbaik NTT untuk hadir dan mementaskan alat musik Sasando, tarian daerah NTT, juga busana-busana daerah NTT di Genewa-Swiss.

“Tanggal 6 September 2022 mendatang, kita akan ke sana dan pentaskan semuanya. Sasando kita pentaskan, tarian-tarian daerah asli NTT kita pentaskan, hingga semua busana daerah, tenun ikat, sarung adat, semuanya kita gelarkan di sana nanti. Kita harus tunjukkan pada dunia, bahwa inilah kita,” tandasnya.

Wakil Gubernur JNS juga menekankan bahwa rombongan yang akan berangkat ke Genewa pada September mendatang tidak dibiayai melalui APBD Provinsi, melainkan dari sumbangan pihak ketiga, para donator dan pemerhati budaya NTT yang ada di Jakarta.

Baca Juga :  Uji Coba Simulasi Keamanan Pariwisata Labuan Bajo